Syalom saudara-saudara Terkasih di Dalam nama TUHAN YESUS KRISTUS, tidak terasa sebentar lagi kita akan memperingati Hari Kelahiran Sang Juru Selamat kita yaitu TUHAN YESUS KRISTUS pada tgl 25 desember 2017. Nah, untuk itu saat ini kami akan memposting Gambar Ucapan Selamat Hari Natal 25 desember 2017 dan Tahun Baru 1 Januari 2018. Semoga dinatal kali ini kita semakin mengenal dan semakin dewasa dalam bersikap serta bertindak sesuai dengan yang TUHAN YESUS perintahkan. Ingat TUHAN YESUS rela berkorban nyawa demi kita semua.
Dan akhir dari artikel ini kami juga mengucapkan Selamat hari natal 2017 dan Selamat menyambut tahun baru 2018. Semoga kita menjadi penerus kristus yang baik. Gbu